SBY Buka Rakernas Ke-14 HIPMI

 
bagikan berita ke :

Selasa, 02 Maret 2010
Di baca 708 kali

Nampak hadir dalam acara, ini antara lain, Menko Kesra Agung Laksono, Menteri Kelautan dan Perikanan Fadel Muhammad, Menteri Koperasi dan UKM Syariefuddin Hasan, pengusaha Abdul Latief, Aburizal Bakrie, dan pejabat sementara Ketua Umum Kadin Adi Putra Dharmawan.

HIPMI didirikan pada tanggal 10 Juni 1972. Pendirian organisasi ini dilandasi semangat untuk menumbuhkan wirausaha di kalangan pemuda, karena pada saat itu tidak banyak kaum muda yang bercita-cita menjadi pengusaha. (arc)

 

 

 

Sumber:
http://www.presidenri.go.id/index.php/fokus/2010/03/02/5176.html

 

Bagaimana pendapat anda mengenai artikel ini?
0           0           0           0           0